cara menghadapi ujian nasional

Ujian nasional menjadi hal yang tidak asing di telinga pelajar Indonesia. Bagaimana tidak setiap pelajar di Indonesia mau tidak mau harus menghadapi ujian nasional untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang selanjutnya. Sistem pendidikan Indonesi amengahruskan setiap pelajar untuk menghadapi UN sebanyak tiga kali mulai sejak SD, SMP, dan SMA. Ujian nasional sangatlah berpengaruh terhadap lulus tidaknya seorang pelajar. Sehingga tidak jika ujian nasional memang harus di hadapi dengan penuh persiapan. Untuk meghadapi ujian nasional harus memiliki cara khusus menghadapi ujian nasional Ada beberapa fungsi dari ujian nasional atau yang sering di kenal dengan UN :

1. Sebagai tolak ukur kemampuan

Ujian nasional menjadi tolak ukur kemampuan seluruh pelajar di Indonesia dengan soal yang sama di seluruh Indonesia maka dapat di nilai kemampuan diri seorang pelajar dengan membandingkan nilai sendiri  dengan nilai pelajar yang berasal dari sekolah maupun daerah lain. Ujian nasional ini juga menjadi tolak ukur sekolah untuk menilai kemampuan sekolah untuk bersaing dengan sekolah lain yang berada di luar daerah.

2. Sebagai acuan untuk di terima di universitas ternama

Universitas di Indonesia menyeleksi para pendaftarnya dengan menggunakan berbagai cara. Salah satu dengan melihat nilai. Nilai yang paling di perhitungkan adalah nilai ujian nasional. Hal ini karena ujian nasional di jadikan sebagai uji kemampuan setiap pelajar di Indonesia.Selain itu, pelajaran yang di ujiankan di ujian nasional juga merupakan pelajaran pokok. Jika memiliki nilai yang tinggi maka semakin besar kemungkinan untuk di terima di universitas tersebut.

3. Sebagai acuan untuk melamar pekerjaan


Ketika melamar pekerjaan salah satu persyaratannya adalah foto copy ijazah. Ijazah ini merupakan hal yang sangat penting yang merupakan hasil kerja keras dari belajar di sekolah. Di ijazah terdapat nilai ujian nasional, sehingga tidak heran jika melaamr pekerjaan di sebuah perusahaan maka di mintai ijzah karena perusahaan ingin melihat kemampuan melalui nilai yanng telah di capai di ujian nasioanl. 

                         


Ujian Nasional menjadi hal yang menakutkan di beberapa kalangan para pelajar. Padahal ujian nasional tidak begitu sulit untuk selesaikan asal memiliki persiapan yang matang. Hal yang menjadi masalah di kalangan pelajar ketika menghadpi Ujian Nasional adalah kurang persiapan. Padahal apablia memiliki nilai yang memuaskan di UN maka akan mempermudah untuk melanjutkan jenjang pendidikan di tingkat universitas tinggi. Oleh karena untuk menghadapi UN agar mendapatkan nilai yang memuaskan di perlukan kesiapan materi dan fisik. Untuk itu saya akan memeberikan cara menghadapi ujian nasional. Berikut caranya :

1. Perbanyak kerjakan contoh soal

Hal ini telah banyak di lakukan di sekolah-sekolah yang bertujuan untuk melatih para siswa unutk mengerjakan bentuk soal UN. Biasanya contoh soal dapat berupa try out maupun contoh soal UN tahun lalu. Biasanya menjelang UN di sekolah terdapat buku-buku detik-detik ujian nasional. Buku ini sangat bermanfaat bagi siswa. DImana di dalam buku ini tersedia contoh soal dan pembahasannya sehingga memudahkan siswa untuk belajar sendiri. Jadi unutk meraih nilai UN yang memuaskan banyak-banyaklah mengerjakan contoh soal . Siswa juga dapat mencari contoh soal yang berada di internet karena telah banyak blog yang menyediakan beberapa contoh soal unutk mengasah kemampuan.

Pelajaran yang sangat di tekankan untuk mengerjakan contoh soalnya adalah matematika. Pelajaran matematika memang menajdi momok yang menakutkan di ujian naasional. Untuk itu agar memahami cara kerja sebuah soal matematika maka harus banyak mengerjakan contoh soal. Contoh soal ini juga akan membuat terlatih sehingga jika muncul ti ujian nasional tidak sulit lagi untuk di kerjakan.

2. Perbanyak membaca buku

Membaca buku memiliki banyak manfaat, salah satunya menambah pengetahuan. Untuk menghadapi UN perbanykalah membaca buku pelajaran karena itu akan sangat membantu ketika salah satu materi akan muncul di ujian nasional. seiring perkembangan membaca buku sangat mudahkan di lakukan. karena membaca buku juga dapat di lakukan di smartphone dan komputer. Sehingga tidak perlu lagi membeli buku. Membaca buku juga akan melatih kerja otak , apalgi menjelang UN. Jadi untuk meraih nilai UN yang memuaskan perbanyak membaca buku guna menigkatkan pengetahuan .

Membaca buku berarti membuka jendela dunia. Untuk menghadapi ujian nasinal agar mendapat nilai yang memuaaskan maka di butuhkan banyak membaca buku. Membaca buku biar sedikit yang penting ada. Dalam membaca jangan dalam keadaan berbaring karena  membaca buku dalam keadaan berbaring akan merusak mata. Mmembaca buku juga bisa di lakukan di komputer atau android. Sehingga tidak susah payah lagi untuk membawa buku kemana-mana karena telah terdapat di android atau komputer. Sehingga tidak ada alasan lagi mala untuk membaca buku .

3. Jangan gunakan sistem kebut semalam
Kebut semalam merupakan sebuah sistem belajar yang salah dimana siswa belajar pada malam hari dan besoknya akan di laksanakan Ujian. Ini akan memaksakan otak unutk bekerja lebih extra karena harus mengusai pelajaran dalam satu malam. Kebut semalam juga sering membuat siswa begadang guna mengusai seluruh materi pelajran sehingga ketika ujian berlangsung siswa mengantuk dan akan mengurangi konsentrasi unutk mengerjakan soal. Untuk lebih baik lakukan persiapan jauh-jauh hari agar pada saat malamnya dan besok akan ujian anda tinggal santai dan menenangkan otak anda agar besok ketika ujian anda dapat konsnetrasi mengerjakan ujian dan dengan itu anda akan mendapatkan nilai UN yang memuaskan.

Sistem kebut semalam merupakan sistem yagn sangatlah tidak Efektif. Biasanya orang yang melakukan sistem kebut semalam adalah orang yang tidak memiliki persiapan UN jauh hari sebelumnya. Sistem kebuat semalam juga akan membuat hal yang telah di pelajari malam tersebut bisa menjadi acak-acakan atau akan tercampur dengan materi yang lain. Karena memaksakan otak untuk mempelajari banyak materi dalam satu malam.

4. Jaga kesehatan

   Ini merupakan hal yang sangat penting karena tanpa kesehatan pelajar tidak bisa mengikuti UN. Unutk itu banyak-banyak memakan makana yang sehat seperti banyak mengkomsumsi buah. Dan jika perlu minumlah beberapa vitamin. Dan jangan lupa unutk berolahraga, namun olahraga yang dapat anda lakukan tidak perlu ynag berat-berat. Cukup lakukan olahraga yang simpel unutk di lakukan dan tidak menguras banyak tenaga. Unutk menjaga kesehatan ketika anda belajar tidak usah sampai larut malam karena itu  akan menganggu konsentrasi anda. Dan perbanyak minum susu unutk meningkatkan kebugaran anda sehingga anda bersemangat dalam belajar.

5. Kurangi aktivitas


   Ini juga akan sangat mempengaruhi kesiapan pelajar unutk menghadapi ujian Nasional. Aktifitas yang di maksud di sinilah adalah aktifitas yang tidak ada sangkut pautnya dengan pelajran. Karena aktifitas itu akan menyita waktu kalian unutk beljar, sebaiknya luangkan waktu kalian untuk belajar, seperti ikut bimbingan belajar, les , belajar kelompok dan lain-lain. Dan jangan terlalu banyak keluar rumah untk melakukan hal tidak bermanfaat.